Cara Mengoptimalkan Kinerja Windows 10

Cara Mengoptimalkan Kinerja Windows 10

Windows 10 merupakan sistem terbaru yang dirilis microsoft saat ini, beberapa pengguna Windows 7 dan Windows 8 pun mulai beralih ke sistem ini. Windows 10 ini sendiri menawarkan berbagai fitur baru, baik dari segi grafis, performa dan keamanannya.
Cara Mengatasi Masalah Proxy Server di MT4 Linux

Cara Mengatasi Masalah Proxy Server di MT4 Linux

Cara Ampuh Mengatasi Masalah Proxy Server saat instalasi MT4 Linux Ubuntu - MT4 atau biasa disebut juga dengan metatrader adalah sebuah software yang digunakan oleh para trader forex untuk melakukan trading. MT4 ini sendiri sudah support dengan beberapa sistem operasi seperti Windows dan Linux , bahkan sekarang ini sudah bisa diakses melalui android dan ios. Namun untuk di linux sendiri, MT4 terkadang mengalami masalah saat proses instalasinya, salah satunya adalah saat pertama kali installer di buka maka beberapa saat kemudian muncul popup yang mengharuskan kita mengisi data proxy server seperti dibawah ini. 
Cara Setting PCSX2 di Linux Ubuntu

Cara Setting PCSX2 di Linux Ubuntu

Ubuntu merupakan salah satu distro linux yang paling saya sukai. Bukan tanpa alasan, disamping gratis, performanya pun sangat stabil dan tak kalah dengan Windows. Untuk performa memainkan game pun ubuntu tidak begitu buruk dibandingkan windows. Saya sudah mengetes beberapa game termasuk PCSX2 dan masih playable untuk dimainkan tergantung settingannya. Berikut ini adalah Cara Setting PCSX2 di Linux Ubuntu.
Cara Menggunakan Gamebooster di PC

Cara Menggunakan Gamebooster di PC

Seiring berjalannya waktu, perkembangan game saat ini semakin pesat. Tak hanya kualitas garfis nya yang semakin mendekati nyata, kualitas suara serta jalan ceritanya pun semakin baik, serta genre gamenya pun semakin beragam.
Cara Mengoptimalkan Kinerja Windows 7

Cara Mengoptimalkan Kinerja Windows 7

Windows 7 merupakan sistem operasi yang paling stabil saat ini, karena bisa berjalan dengan baik diberbagai perangkat baik itu perangkat model terbaru maupun perangkat model lama. Pengguna Windows 7 ini sendiri masih tergolong cukup banyak meskipun support dari pihak microsoft sudah dihentikan dan juga dirilisnya sistem terbaru Windows 8 dan Windows 10.
Cara Setting PCSX2 di 50++ fps

Cara Setting PCSX2 di 50++ fps

PCSX2 merupakan salah satu program emulator yang memungkinkan kita untuk memainkan game PlayStation 2 / PS2 diperangkat PC / Laptop atau Sejenisnya. PCSX2 merupakan emulator PS2 terbaik saat ini karena selain stabil pengembangannya pun terus berlanjut sampai saat ini. Versi terbaru saat artikel ini dibuat adalah versi PCSX2 1.4.0.